Sunday, May 31, 2015

Cara Mempackage Aplikasi Platform Windows


Jika kalian berniat untuk memasukan aplikasi kalian ke Windows Store. Kalian bisa mengubah file ‘mentah’ kalian menjadi format untuk bisa diupload ke Windows Store sekaligus menghubungkan langsung ke store.

Pastikan kalian sudah memesan nama (reserve name) untuk aplikasi yang akan dimasukkan ke  Windows Store. Untuk lebih lanjut klik di sini. 

      Pada project windows klik kanan pilih Store lalu Assoacite App with the Store. Hal ini bertujuan untuk menghubungkan aplikasi yang kita buat dengan akun store yang akan kita submit. Selanjutnya ikuti sesuai dengan perintah pada kotak dialog.


      Kemudian klik kanan lagi pada project windows pilih Store lalu Create App Package. Pastikan dalam project dalam mode Release. Selanjutnya ikuti sesuai dengan perintah pada kotak dialog.

      Selanjutnya akan muncul certificate kit. Pastikan kamu melewati semua penilaian. Karena lewat certificate kit itulah aplikasi kalian bisa melewati proses verifikasi dari microsoft saat kalian memasukkan aplikasi ke store.
5.     Lakukan hal yang sama pada project windows phone. Dan aplikasi kalian sudah siap untuk rilis di store ^^

No comments:

Post a Comment

ayo komentar postingan ini, pasti komentar kalian akan sangat berguna buat saya khususnya. komentar ya....